
Kemenangan Gemilang Mahasiswa FH Universitas Pancasila di Kompetisi ALASCA 2025
Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Pancasila. Timotius Dwipangestu, mahasiswa angkatan 2021, berhasil meraih Juara 1 dalam kompetisi Legal Opinion pada ajang Alsa Language and